Hello Maxian !!
Kesempatan kali ini kami akan sharing tentang bagaimana proyeksi US Dollar setelah FOMC Meeting dan apa saja yang perlu kita perhatikan dalam beberapa hari kedepan mengenai kebijakan Fed dan sentimen terhadap US Dollar? Menarik Bukan?? nah, maka dari itu materi kali ini cukup menarik untuk kita ikuti nih Maxian !!. Yuk saksikan webinar kami di hari jumat 16 Desember 2022 Pukul 14.00 WIB.
Proyeksi Gold, GBPUSD & Indeks Dollar Pasca FOMC Meeting
Adam Ibrahim Aji · 16 Dec 2022 3.6K Views