Perang di Timur Tengah Mendorong Naiknya Harga Emas
Maxco ยท 14 Nov 2023 14.3K Views

Macroeconomic Focus

US CPI akan menjadi mover yang signifikan untuk Dollar. Secara proyeksi aka nada penurunan Core Inflation Rate ke 4% dari sebelunya di angka 4.1%. hal ini mendorong penguatan Gold dan pasangan mata uang mayor serta indeks asia Seperti Nikkei & Hangseng dalam waktu medium – Long term.

US Dollar berpotensi melemah ke 105.00 menjelang US CPI

US Treasury Yield tertahan di level 4.7% membuka peluang melanjutkan penurunan

Hangseng Indeks Menguat 2% di awal minggu akibat sentiment risk-on dari PBoC yang melakukan inject 747bln Yuan untuk supporting ekonomi China.

Table Movements
13 - 17 November 2023 = TOP MOVEMENT 8 Pairs Forex & GOLD
(GMT+7 10:20AM)

Trading Opportunities

XAUUSD


Trend   ↑
Resistance:  1945.00 
Support:  1920.00

Gold berpotensi revisit naik ke level 1955.00 pasca meningkatnya demand terhadap save haven asset akibat tensi di timur Tengah yang tetap utuh. Hal ini mendorong penguatan emas dalam waktu short-term.

 EURUSD

Trend   ↑
Resistance:  1.12299
Support:  1.04550

EURUSD berpeluang menguat ke level 1.08 akibat sentiment risk-on menjelang rilis data US Core CPI yang berpotensi turun ke level 4%. Dampaknya berpotensi membuat EURUSD naik dalam waktu medium – long term.

GBPUSD

Trend   ↑
Resistance:  1.30931
Support:  1.19129

GBPUSD tertahan di support 1.22000 & berpotensi menguat ke level 1.23500 pasca membaiknya data UK unemployment rate yang tetap di sekitar 4.2%. hal ini mendorong penguatan poundsterling dalam jangka waktu dekat.

HSI

Hangseng sejauh ini akan bergerak melemah ke area Supportnya kembali karena harga gagal memenembus resistance sebelumnya dan cenderung membentuk swing high sehingga potensi ini bisa dimanfaatkan untuk melakukan penjualan terlebih dahulu.

Trend   ↑
Resistance:  18434.66
Support:  17085.37

 

Dapatkan berita terbaru setiap harinya terkait analisa market, berita trading terupdate, serta analisis teknikal yang andal. Maxco Futures dilengkapi dengan fitur lengkap dengan 70+ instrumen global. Jadi, Segera download aplikasinya dan trading sekarang!


*DISCLAIMER: Seluruh konten dalam berita ini bersifat informatif. PT Maxco Futures tidak menjamin keakuratan dan kelengkapannya.. Perusahaan tidak bertanggung jawab atas kerugian investasi akibat penggunaan informasi yang tertera.

Affected Trading Instrument

*Risk Disclaimer: The content above represents only the views of the author. It does not represent any views or positions of Maxco and does not mean that Maxco agrees with its statement or description, nor does it constitute any investment advice. For all actions taken by visitors based on information provided by the Maxco, Maxco does not assume any form of liability unless otherwise expressly promised in writing.

Recommend